Resep Tanaman yang bisa digunakan untuk mengobati Penyakit Diabetes (Kencing Manis)

Mungkin banyak sekali tanaman yang mengandung banyak manfaat di bumi kita ini, namun apakah kita mengetahui manfaat dan khasiat dari tanaman tersebut? dan bagaimana cara kita menggunakannya untuk dimanfaatkan sebagai obat herbal?
Kali ini saya akan membagikan beberapa resep yang saya temukan dari berbagai sumber yang saya baca, mudah-mudahan apa yang saya bagikan memberikan manfaat kepada teman-teman semuanya.

Pertama, tanaman yang bisa digunakan untuk mengobati diabetes adalah
"TAPAK DARA (Catharantus roseus)"
Tapak dara adalah perdu tahunan yang berasal dari Madagaskar, namun telah menyebar ke berbagai daerah tropika lainnya. Nama ilmiahnya Catharanthus roseus (L.) Don. Di Indonesia tumbuhan hias pekarangan ini dikenal dengan bermacam-macam nama, seperti di disebut sindapor (Sulawesi), kembang tembaga (bahasa Sunda), dan kembang tapak dårå (bahasa Jawa). Orang Malaysia mengenalnya pula sebagai kemunting cina, pokok rumput jalang, pokok kembang sari cina, atau pokok ros pantai. Di Filipina ia dikenal sebagai tsitsirika, di Vietnam sebagai hoa hai dang, di Cina dikenal sebagai chang chun hua, di Inggris sebagai rose periwinkle, dan di Belanda sebagai soldaten bloem.

Khasiat dan Manfaat:
Selain untuk mengobati Diabetes melitus Tapak Dara juga bisa mengobati hipertensi, leukimia, asma, dan disentri.

Cara Pengobatan (Pemakaian) :

  1. Dibates Mellitus : Ambil 10-16 lembar daun "tapak dara", lalu direbus dengan 3 gelas air sampai mendidih hingga tersisa satu gelas, dinginkan sampai airnya mudah untuk diminum, ulangi dan minum secara rutin sampai sembuh.
  2. Hipertensi : Ambil 15-20 gram daun "tapak dara" kering, dan 10 gram bunga krisan. Kemudian direbus dengan 2,5 gelas air sampai mendidih dan disaring, dan diminum setiap sore.
  3. Leukimia : Ambil 20-25 gram dau "tapak dara" kering dan "adas pulawaras", lalu direbus dengan 1 liter air dan disaring. Diminum 2 kali sehari, pagi dan sore.
  4. Asma dan Bronchitis : Ambil 1 potong bonggol akar "tapak dara", kemudian direbus dengan 5 gelas air. Diminum 2 kali sehari, pagi dan sore.


Kedua, yang bisa digunakan untuk mengobati Diabates adalah
"TEH (Camellia sinensis)"















Selain untuk mengobati diabet tanaman ini juga berkhasiat unuk mengobati sakit kepala, diare, penyubur dan menghitamkan rambut, kolesterol dan trigliserida darah tinggi, infeksi saluran cerna, dan mengurangi karang gigi.

Bagian yang digunakan :
"Daun"

Cara Pemakaian :
Daun teh kering sebanyak 4-7 gram diseduh dengan air panas, minum sewaktu hangat ataupun dingin, namun lebih enak diminum sewaktu hangat, minum secukupnya. Untuk pemakain luar, daun segar dicuci bersih lalu digiling halus kemudian diturapkan pada luka berdarah, lalu dibalutkan.

Terimakasih sudah berkunjung, Semoga apa yang saya bagikan bisa bermanfaat.

4 comments:

  1. Muhammad Iman Nashriq, berumur 2tahun mengidap penyakit lelah atau asma sejak berumur 5bulan. Adik ni berulang alik ke hospital sejak umur 5bulan sebanyak 3minggu sekali untuk buat rawatan sehinggalah dia berumur 2tahun. Tapi tetap tak nampak apa2 perubahan makin sembuh ke atau makin baik,tetap sama saja. Ibu cuba memberi rawatan tradisional lain tapi tak ada juga perubahan, keadaan anaknya masih sama. Beliau bersyukur sangat apabila bertemu jus ni daripada seorang kawan, Iman tak perlu lagi dah pergi hospital buat rawatan. Batuk2 biasa ada tapi yang ketaranya Iman dah tak ada semput-semput dan sesak nafas macam dulu lagi. Kalau dulu 3kali sebulan kena pergi sedut gas, sekarang tak perlu lagi. Alhamdulillah.
    ..........................................................................
    Dan ramai lg psakit2 yg gunakan produk ni sembuh dari masalah lutut kronik,kanser dan lain2 yg guna produk jutawan herbs ni. Ini kenyataan bkn rekaan untuk melariskan produk semata2. Benda elok harus dikongsi agar sama2 dapat manfaat,okay.

    Nanti boleh hubungi En. Mohd Zuhairi dn pm sendiri testimoni2 td tu yer..��

    9)Jadi saya mintak pd sape2 yg ada sakit kanser x kisah lah kanser apa pon...Call atau terus wasap Pengasasnya sendiri okay����
    En. Mohd Zuhairi - 017468 7570


    ��Yg penting ubat nya MAMPU DIBELI dan mujarab..mudah mudahan aaminn..����


    Call order wasap@call- En mohd zuhairi- 0174687570

    ��kalau wasap lambat balas(biasa nya sebab ramai yg wasap dia.)
    Tp nanti dia akn blas jugak yer..
    #sharepadayangmemerlukan
    #sharing is caring

    ReplyDelete

Silahkan isi komentar sobat di sini
No Sara, No Spam ! Thank You .